
"KATA-KATA HIKMAH"
Rasulullah shallallahu `alaihi wa sallam bersabda:
"Allah berfirman pada Hari Kiamat:
“Dimanakah orang-orang yang SALING MENCINTAI
karena keagungan-Ku pada hari ini?
...Aku akan MENAUNGI mereka dalam naungan-Ku
pada hari yang tiada naungan kecuali naungan-Ku.”
(HR. Muslim)